Anime Terbaik 2018 Menurut Musim Dan Rekomendasinya

Yahalooo. . . Siapa yang dah ngak sabar nih apa saja sih anime terbaik 2018 yang bisa kamu masukkan ke dalam list rekomendasi anime kamu.

Walaupun di tahun 2018 sendiri banyak banget anime rilisan baru, tapi kalau kkamu nonton semuanya kan capek toya.

Nah unutk memeprmudah kamu Otakuliah udah merangkum berbagai amcam rekomendasi anime di tahun 2018 sesuai dengan seasonnya agar lebih mudah.

Rekomendasi Anime Terbaik 2018 Menurut Seasonnya

Anime terbaru dan juga terbaik tiap tahun emang membuat kamu makin suka akan karya buatan Jepang ini, setiap anime biasanya dirilis berdasarkan 4 musim / season, berupa Summer, Fall, Winter, dan Spring.

Daftar Rekomendasi Anime Summer 2018 Terbaik

Halo ngab, bertemu lagi dengan admin otakun, disini kita akan membahas daftar anime summer 2018 yang dimana menghasilkan anime-anime yang bagus dan juga populer.

Di tahun 2018 ini kita kedatangan dari berbagai macam anime populer musim maupun tahun kemarin yang melanjutkan seasonnya.

Tah usah banyak cakap, mari kita bahas apa saja sih anime summer di tahun 2018 yang bisa masuk ke dalam list atau chart tontonanmu.

Gintama.: Shirogane no Tamashii-hen – Kouhan-sen

Anime dengan genre parody dan comedy yang sangat kental akan terasa pada anime Gintama.

Salah satunya ialah series Gintama berjudul Gintama.: Shirogane no Tamashii-hen – Kouhan-sen.

Shingeki no Kyojin Season 3

Selama lebih dari 100 tahun yang lalu, manusia telah berperang dengan makhluk raksasa yang bernama Titan, dimana para Titan ini sendiri selalu menyerang dan memangsa para manusia.

Para manusia pun membuat sebuah dinding untuk melindungi dirinya dari sebutan para titan. Shingeki no Kyojin Season 3 bercerita akan petualang Eren Yeager, Mikasa Ackerman, dan Armin Arlert.

Dimana mereka bertiga harus menemukan kekuatan dari founding Titan, di season in juga kamu akan menyaksikan ke Badass annya Levi.

Grand Blue

Grand Blue sendiri bercerita tentang Iori Kitahara yang memulai aktivitasnya sebagai seorang mahasiswa di universitas Izu, dimana sekolahnya tersebut dekat dengan lautan Izu.

Disana dia bertempat tinggal di toko scuba diving yang merupakan milik pamannya. Iori sangat bersemangat disana dikarenakan disekitarnya terdapat gadi-gadis cantik.

namun semua tidak sesuai dengan yang diharapkan, banyak gangguan berdatangan dari kak kelasnya.

Overlord III

Dikarenakan Momonga yang terjebak di sebuah dunia virtual, momonga memerintahkan para pelayannya yang sangat setia untuk membantunya dalam menyelidiki dunia ini.

Asobi Asobase

Seorang remaja bernama Kasuki yang tidak suka akan permainan dan terpaksa harus bergau l dengan Hanako dan Olivia yang suka membuat hal heboh dan aneh di kelas mereka dengan permainan anehnya.

Semua berawal dari si Kazuki yang berkeinginan belajar inggris dari Olivia seorang anak pindahan dari Amerika. Namun siapa sangka, ternyata Olivia sendiri tidak pandai dalam hal berbahasa inggris.

Baca Juga :  5+ Fakta Menarik Yoriichi Tsugikuni Kimetsu No Yaiba (Demon Slayer)

Ani ni Tsukeru Kusuri wa Nai! 2

Ani ni Tsukeru Kusuri wa Nai! 2 bercerita akan kelakuan sehari-hari antara adik dan kakak, mereka berdua selalu membuat lelucon dengan kelakuan aneh dari dirinya maupun teman-teman di sekelilingnya.

Hataraku Saibou (TV)

https://www.youtube.com/watch?v=c9CZwrlmGaM

Bercerita akan kehidupan dari dalam tubuh manusia, berupa berbagai macam sel-sel.

“Anone anone~”

Dimana kamu akan sedikit mengerti gimana cara kerja dari tubuh manusia. Seperti Sel darah merah, yang bekerja untuk mengangkut oksigen ke jutaan jaringan di seluruh tubuh.

Sel darah putih, yang membasmi ribuan bakteri yang mencoba menyerang tubuh.

Happy Sugar Life

Hiii sereemm, tapi admin suka , hehehe

Salah satu dari anime yuri yang menjadi favorit admin Otakun, Happy sugar Life menyajikan karakter moe yang berubah menjadi yandere. Sebuah drama horor berbumbu shoujo ai yang bikin lo geleng-geleng kepala.

Back Street Girls: Gokudolls

Seri komedi terbaik dari daftar anime Summer 2018, Back Street Girls: Gokudoll bercerita akan tiga orang yakuza yang dihukum bos mereka untuk menjadi idol.

Dikarenakan sebuah misi yang gagal, mereka bertiga harus membayarnya dengan harus pergi ke Thailand untuk melakukan operasi transgender agar dapat menjadi seorang idol.

Lucunya, ternyata mereka bisa debut sebagai idol dan mendapatkan popularitas yang luar biasa.

Satsuriku no Tenshi

Satsuriku no Tenshi bercerita akan Rachel Gardner, seorang gadis perempuan berusia 13 tahun yang entah mengapa terjebak di ruangan bawah tananh.

Anehnya lagi, Rachel mengalami amnesia sehingga nggak mengetahui kejadian sebelumnya.

Dalam upayanya untuk sampai keluar, Rachel bertemu dengan Isaac Foster, dimana seorang pemuda yang memiliki perawakan seperti dewa kematian.

Fall

Daftar Rekomendasi Anime Fall 2018 Terbaik

Untuk saat ini anime fall 2018 sudahlah rilis dan bisa kamu tonton di berbagai macam platform publik. Mungkin sudah agak telat kalau membahas rekomendasi anime fall 2018, tapi tak ada salahnya dong jika admin Otakun membuat daftarnya.

Mungkin telat dikarenakan admin Ota-kun belum selesai menontonnya, hehehe

Jadi, daftar anime fall 2018 di bawah ini merupakan rangkuman anime terbaik yang sudah admin Ota-kun rangkum untuk kalian semua. Berikut daftar rekomendasi anime fall 2018 terbaik sepanjang masa.

Seishun Buta Yarou Wa Bunny Girl Senpai No Yume Wo Minai

Sebuah sindrom pubertas, dimana merupakan jenis sindrom yang sangat misteriuus dan hanya mempengaruhi mereka yang memasuki masa puber. Contohnya pada Sakuta Azusagawa yang secara tiba-tiba melihat bunny girl.

Dimana bunny girl yang dilihatnya adalah Mai Sakurajima, seorang artis terkenal yang telah mengambil hiatus dari dunia entertainment.

Entah dengan alasan apa, orang-orang di sekitar Mai tidak ada yang bisa melihatnya sebagai bunny girl. Ketika mereka berdua ingin memecahkan misteri tersebut, sindrom pubertas dari berbagai macam orang pun berdatangan.

Tensei Shitara Slime Datta Ken

Memiliki protagonis bernama Mikami Satoru, pria yang memiliki umur 37 tahun dan sebuah pekerjaan dan kehidupannya yang dianggap sangat membosankan.

Suatu ketika, dia melindungi temannya dari seorang perampok, naasnya dia sendiri mengalami tusukan yang menyebabkannya meninggal.

Setelah meninggal, dia malah reinkarnasi dalam sebuah dunia fantasi, bukan sebagai pahlawan ataupun karakter hero, dia reinkarnasi sebagai seonggok slime.

Goblin Slayer

Seperti dalam judulnya, anime ini menceritakan tentang perjalanan seseorang dalam membantai seluruh goblin, yang diberi julukan sebagai “Goblin Slayer”.

Goblin sendiri dikenal akan kelebihannya dibandingkan monster lain. Akan tetapi, goblin adalah makhluk yang bermasyarakat dan hidup dalam kelompok. Dikarenakan lemahnya, goblin seringkali diremehkan oleh para petualang.

Sword Art Online: Alicization

Bisa dibilang merupakan season ketiga dari series SAO, Sword Art Online: Alicization bercerita dimakan Kirito yang terbangun di tengah hutan yang sangat luas yang dipenuhi akan pepohonan.

Disana ia bertemu dengan seorang bocah laki-laki, dari pertemuannya tersebut, membuat kirito sedikit demi sedikit mengingat semua masa lalunya.

Kishuku Gakkou No Juliet

Memiliki genre romance dan komedi, anime Kishuku Gakkou No Juliet sangat cocok ditonton dan masuk kedalam rekomendasi anime fall 2018.

Baca Juga :  10+ Anggota Black Bull Terkuat dari Segi Kekuatan

Bercerita pada sebuah sekolah dan dua negara, Juliet Persia dari kerajaan Barat, dimana dia bersekolah dan berkelompok dengan murid yang menyebut mereka sebagai “White Cats”.

Sedangkan Romeo Inuzuka dari dari bangsa Towa, yang menyebut kelompok dan diri mereka sebagai “Black Dogs”.

Ternyata oh ternyata mereka berdua saling mencintai satu sama lain, akan tetapi karena kelompoknya saling bermusuhan mereka kesulitan untuk bertemu dan kencan.

Gaikotsu Shotenin Honda-San

Mengisahkan cerita kocak akan keseharian tengkorak bernama Honda yang bekerja sebagai pegawai toko buku.

Setiap harinya, dia dibuat sibuk dan bingung dengan kelakuan pelanggannya yang ternyata adalah fujoshi kelas akut.

Jingai-San No Yome

Rekomendasi Anime 2018 pada season fall terakhir ialah Jingai-San No Yome. Bercerita tentang Tomari Hinowa, seorang anak SMA biasa saja.

Pada suatu hari, dia diberitahu bahwa dirinya harus menikah dengan makhluk misterius bernama Kanenogi. Kehidupan suami istri dan berbagai macam komedi pun terjadi didalamnya.

Winter

Daftar Rekomendasi Anime Winter 2018 Terbaik

Waw waw, sudah masuk ke akhir tahun dan menyambut musim dingin nih, waktunya kita membahas rekomendasi anime winter 2018.

Nah buatmu yang masih bingung ngisi apa wishlist tontonan anime di malam hari, Otakun bisa bantu nih. Yuk simak !

Violet Evergarden

Masuk kedalam anime paling sedih sih menurut admin Ota-kun, dimana kamu akan meneteskan sedikit atau banyak air mata untuk anime ini. Mulai dari plot serta visualnya yang menyatu menjadi satu.

Anime ini bercerita tentang sebuah gadis bernama Violet yang tumbuh besar di sebuah medan perang. Disaat perang dahulu, dia diajdikan sebagai “senjata” dan telah membunuh puluhan orang.

Ketika perang telah berakhir, Violet mencoba untuk menjalani kehidupan yang normal. Dia memulai kehidupan normalnya dengan bekerja sebagai “Auto Memories Dolls” di sebuah kantor layanan Pos CH.

Darling in the FranXX

Jika kamu menyukai anime bergenre mecha, kamu cocok untuk menonton anime ini. Disini kamu akan menemui sebuah robot yang dinamai “FranXX”, dimana robot ini digunakan untuk mengalahkan monster bernama Klaxosaur

Berpusat dari si pilot bernama Hiro dan seorang perempuan yang dipanggil Zero Two.

Overlord II

Musim kedua dari si karakter tulang, dimana menceritakan si tulang yang bernama Momonga.

Karakai Jouzu no Takagi-san

Kisah komedi dan romantis dari si nonong “Takagi” dan Nishikata yang unyu dan berjalan datar. Dimana si nonong ini suka banget jailin Nishikata. Dan si Nishikata ingin membalas menjahili tapi selalu gagal, udah itu aja.

Sora yori mo Tooi Basho

Walaupun anime jarang dilirik oleh banyak orang, admin Ota-kun cukup suka kok. Dimana menceritakan tentang kumpulan gadis yang pergi ke kutub Selatan.

Citrus

Anime ini menceritakan tentang Yuzuko Aihara, siswi SMA trendy dan eksis. Suatu hari dia harus pindah ke sebuah sekolah khusus putri dikarenakan ibunya yang menikah lagi.

Dis sekolah barunya, dia bertemu dengan seorang gadis bernama Mei Aihara, ketua OSIS sekaligus kakak angkatnya. Dan cerita mulai berlanjut.

Saiki Kusuo no Ψ-nan 2

https://www.youtube.com/watch?v=hvsz_Tx-sCg

Seri kedua dari Nendou, hehe

Yuru Camp△

https://www.youtube.com/watch?v=qEycOZfQEcs

Anime santai dan juga enjoyable kalo ditonton bersama dengan temanmu atau sendiri. Berkisah tentang sebuah kemah.

Koi wa Ameagari no You ni

Kamu cewek SMA cantik, keren dan populer ? Tapi suka sama om-om penjual kopi?

Nah nonton anime ini agar lebih bisa mengerti apa itu percintaan beda umur.

Poputepipikku

Salah satu anime paling absurd dan nggak jelas yang pernah aku tonton. Eitss, tapi keren kok, cukup menyenangkan dan buat perut sakit karena ketawa.

Bercerita Popoku yang pendek dan gampang emosian, serta Pipimi si tinggi yang kalem. Ceritanya gila deh pokoknya.

Killing Bites

To the pint aja, kisah duel antara manusia dan binatang, lebih tepatnya manusia setengah binatang. Disini animenya cukup penuh akan gelut dan darah.

Gintama.: Shirogane no Tamashii-hen

Selanjutnya dari anime winter 2018 terbaik, menceritakan kelanjutan petualangan trio kocak yorozuya.

Dagashi Kashi 2

Musim kedua dari penjual toko makanan dan mbak-mbak sange ama makanan.

Baca Juga :  10+ Rekomendasi Anime Mecha Terbaik

Mitsuboshi Colors

List terakhir dari rekomendasi anime winter 2018 adalah Mitsuboshi Colors, menceritakan tentang tiga orang anak yang imut. Dimana merupakan tontonan yang tidak memerlukan pemikiran keras.

Spring

Daftar Rekomendasi Anime Spring 2018 Terbaik

Banyak sekali rekomendasi anime yang bisa kamu tonton di musim spring tahun 2018 ini, berikut Ota-kun merangkum beberapa dari daftar rekomendasi anime spring 2018.

Boku no Hero Academia 3rd Season

hadir kembali seri anime Boku no Hero Academia, dimana pada spring 2018 merupakan seri ketiga dari anime karya Horikoshi Kouhei. Dimana pada seri ketiga ini memiliki arc trip sekolah.

Dimana murid UA akan melakukan perjalanan latian sekolah dan disana entah kenapa diserang oleh League of Villain yang diketuain oleh Shigaraki Tomura.

Steins;Gate 0

Bercerita akan Rintarou Okabe, yang merupakan seorang profesor gila yang depresi dikarenakan gagal menyelamatkan temannya bernama Makise Kurisu yang tiba–tiba terjebak pada masa lalu.

Wotaku ni Koi wa Muzukashii

Masuk ke dalam tema atau frasa teman masa kecil, ya walaupun kecilnya dari SMP. Dimana seorang otaku dan fujoshi yang dipertemukan di tempat keraj dan perusahaan yang sama.

Setelah mengalami berbagai macam masalah di hidupnya, mereka berdua memilih untuk memulai kencan.

Megalo Box

Bercerita tentang JD (Junk Dog), dimana seorang pemuda yang memiliki bakat tinju luar biasa. Dia pun ikut serta ke dalam sebuah turnamen tinju untuk menunjang kehidupannya.

Hinamatsuri

Wajib menjadi rekomendasi anime yang harus kamu tonton nih, dari model cerita serta plotnya yang sangat menghibur. Dimulai dari munculnya sebuah benda misterius jatuh menimpa seorang anggota Yakuza, Nitta.

Benda tersebut ternyata berisi seorang gadis muda aneh bernama Hina, uniknya lagi dai memiliki kekuatan supranatural. Sejak bertemu, kehidupan dari Nitta pun berubah total.

3D Kanojo: Real Girl

Seorang siswa yang bersekolah di sebuah SMA dan menjadi otaku pecinta wanita 2D, dimana dia sanagt nolep. Dan beruntungnya dia bertemu dengan seorang gadis yang sangat cantik dan juga populer di sekolahnya.

Golden Kamuy

Seorang bernama Sugimoto yang selamat dari war Rusia-Jepang di masa Meiji, dia diberikan julukan “Sugimoto the Immortal”. Sekarang dia hanya memiliki kegiatan mencari emas untuk membantu para janda yang ditinggal mati saat perang oleh suaminya.

Berdua bersama dengan Ainu, mereka berdua berjuang mengumpulkan emas dan melawan para penjahat yang mengincar emas tersembunyi lainnya.

Tada-kun wa Koi wo Shinai

Cocok nih, anime dengan tema romantis tapi sangat enteng menurut admin. Bercerita tentang Tada Mitsuyoshi, ketika saat memotret bunga sakura , ia bertemu dengan seorang gadis yang merupakan siswa pindahan dari Luxembourg, bernama Teresa Wagner.

Dengan berjalannya cerita, mereka berdua memulai sebuah hubungan.

Persona 5 the Animation

Sebuah adaptasi dari sebuah game populer, Persona 5.

Mahou Shoujo Site

Hehe, seri manga yang diadaptasi menjadi sebuah anime nih. Divisualisasikan oleh studio doA ini menjadikan rekomendasi anime pada spring 2018.

Bercerita tentang karakter Asagiri Aya yang merupakan gadis yang dibully oleh teman-temannya di sekolah maupun di rumah. Suatu ketika, layar komputernya tiba-tiba menyala dan terhubung ke sebuah situs bernama Mahou Shoujo Site.

Devils Line

Suka anime dengan karakter vampir? di list anime spring 2018 ini menceritakan tentang kehidupan para vampir, di mana mereka ternyata hidup berdampingan dengan manusia.

Dimana pembedanya adalah ketika mereka sedang hilang kesadaran mereka akan mengeluarkan taring dan mata yang mengerikan.

Mahou Shoujo Ore

Walaupun memiliki nama yang sama-sama “Mahou”, anime ini berbeda banget dengan yang tadi.

Dimana ceritanya absurd banget menurutku, Uno Saki yang merupakan idol yang jatuh hati pada Mohiro yang juga seorang idol. Suatu hari, dia diculik oleh iblis, dan dia membuat kontrak yang dapat membuat dirinya berubah menjadi penyihir dan menjadi lelaki tampan.

Akkun to Kanojo

Ya kisah cinta enteng, bercerita tentang Atsuhiro ‘Akkun’ Kagari yang tsundere pake bet dan pacarnya, Non ‘Nontan’ Katagiri.

Leave a Comment

Ads Blocker Image Powered by Code Help Pro

Minna-saaan, Gomen!!!!!

Tolong matikan adblocknya dan support blogger kecil macam akau ini, agar selalu bisa update teyuzzz

Powered By
Best Wordpress Adblock Detecting Plugin | CHP Adblock